Kue putri salju biasanya terbuat dari kacang tanah atau kacang mete, tapi dalam artikel kali ini kita akan bahas resep kue putri salju tanpa kacang , yang tentu saja bisa sobat coba dirumah. Berikut resep kue putri salju tanpa kacang :
Bahan :
- 50 gram butter,
- 250 gram margarin,
- 50 gram gula halus,
- 1 kuning telur,
- 400 gram tepung terigu,
- 30 gram susu bubuk.
Cara membuat :
- kocok gula halus,margarin,dan butter sekitar 30 detik,
- tambahkan kuning telur kocok rata,masukkan susu bubuk dan tepung terigu sedikit demi sedikit (jika adonan terasa lembek tambahakan terigu sedikit)
- cetak, panggang selama 30 menit dgn suhu 140 derajat, Panas2 gulingkan diatas gula donat
Selamat Mencoba ^_^
Title : Resep dan Cara Membuat Kue Putri Salju Tanpa Kacang
Description : Kue putri salju biasanya terbuat dari kacang tanah atau kacang mete, tapi dalam artikel kali ini kita akan bahas resep kue putri salju tanpa...